Bendung Beton, Salah Satu Sumber Pengairan Sawah Area Ponjong

Bendung Beton terletak di Desa Umbulrejo Kecamatan Ponjong. Bendung beton merupakan instalasi yang berfungsi menampung air dari daerah tangkapan air perbukitan Gunung Panggung, dan menjaga elevasi permukaannya sehingga dapat dialirkan secara gravitasi menjadi sumber air untuk pengairan sawah sebagian lahan pertanian di Kecamatan Ponjong. Selain Bendung Beton, juga terdapat Bendung Simo di Desa Genjahan untuk fungsi yang sama sebagaimana Bendung Beton. Dok foto: KH. Teks: hasil observasi lapangan.
Bendung Beton terletak di Desa Umbulrejo Kecamatan Ponjong. Bendung beton merupakan instalasi yang berfungsi menampung air dari daerah tangkapan air perbukitan karst Gunung Panggung, dan menjaga elevasi permukaannya sehingga dapat dialirkan secara gravitasi menjadi sumber air untuk pengairan sawah sebagian lahan pertanian di Kecamatan Ponjong. Selain Bendung Beton, juga terdapat Bendung Simo di Desa Genjahan untuk fungsi yang sama sebagaimana Bendung Beton. Dok foto: KH. Teks: hasil observasi lapangan.
Facebook Comments Box

Pos terkait