Nelayan Pantai Baron Panen Gurita

Panenan gurita nelayan Pantai Baron. Foto: DKP-Gk.

Nelayan Pantai Baron Desa Kemadang Kecamatan Tanjungsari mendapatkan banyak tangkapan berupa gurita. Berdasarkan pantauan yang dilakukan oleh Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Gunungkidul, Selasa (19/11), gurita yang diperoleh nelayan pantai Baron dijual dengan harga Rp. 35.000,-. per kilogram.

Gurita adalah makhluk laut yang paling terkenal, karena memiliki delapan lengan dan kepala bulat. Beberapa fakta tentang gurita adalah: hewan laut ini memiliki tiga hati dan darah biru; mereka menyemprotkan tinta untuk mencegah predator; dan tanpa tulang, sehingga mereka bisa masuk ke dalam (atau di luar) ruang yang sempit.

Bacaan Lainnya

Cara penangkapan gurita, nenurut para nelayan di Pantai Baron, sebagian besar dengan cara dipancing di daerah tidak jauh dari bibir pantai. (Bara. Sumber: DKP-Gk).

Facebook Comments Box

Pos terkait